Menggapai Cita-Cita

Agama Katolik dan Budi Pekerti 


Menggapai Cita-Cita

Cita-cita adalah keinginan untuk kedepannya yang selalu ada dalam pikiran dan menjadikan seseorang berusaha mewujudkannnya. Bercita-cita adalah hak setiap manusia dan tidak boleh ada siapapun yang melarangnya. 

azzukhruf harfiansyah - blogger
Cita-cita penting untuk kita miliki, karena dengannya kita mempunyai harapan dan tujuan hidup, yang kemudian memotivasi kita untuk semangat berjuang dalam menggapainya dan mengarahkan hidup kita kepada cita-cita tersebut. Diharapkan semuanya memiliki cita-cita, walaupun pada akhirnya tidak sesuai bahkan tidak tercapai

Sebagai orang beriman kita percaya bahwa segala usaha yang keras dan diiringi dengan doa, maka semua usaha tidak sia-sia. Tidak lekas puas dengan keadaan sekarang adalah hal yang diajarkan Yesus, namun juga tidak boleh selalu mengeluh (Mat 19 : 16-26)

Paulus dalam suratnya kepada jemaat di Filipi mengatakan bahwa ia 


“Berlari-lari kepada tujuan untuk memperoleh hadiahyaitu panggilan surgawi dari Allah dalam Kristus Yesus 

Dalam menggapai cita-citakita harus selalu berusaha dalam nama Tuhansehingga apa yang kita kerjakan selaluberkenan kepada Allah dan mendapat kekuatan dari Nya

Maka apabila tidak berhasil mencapai apa yang dicita-citakannya, tidak akan putus asatidak akan menyalahkan orang lain namun ia masih mampu melihat keberhasilan di masa depanDemikian pula jika berhasilia akan selalu dapat menyadari peran Allah dan peran sesama. Ia akan semakin rendah hati dan bijaksana dalam menjalani hidupnya.

Cita-cita harus dilandasi dengan minat sehingga ada daya juang untuk mewujudkan cita-cita hidupnya. Ada banyak waktu yang mendukung terwujudnya cita-citaantara lain sebagai berikut:
  • Bakat yang menunjang
  • Dukungan finansial
  • Rencana yang matang
  • Ketekunan
  • Kedisiplinan





























Comments