Pahlawan Nasional Sukarno

Bahasa Mandarin


Pahlawan Nasional Sukarno 

terjemahan dari "Mínzú yīngxióng sū kǎ nuò " atau "民族英雄苏卡诺"

Kumpulan Sejarah


Saat Sukarno sekolah SMP di Surabaya, ketertarikan terhadap politik sudah sangat dalam. Pada saat itu, dia tinggal di rumah teman baik ayahnya. Teman baik ayahnya ini adalah salah satu pemimpin gerakan kemerdekaan. Sukarno aktif mengikuti gerakan kemerdekaan karena ada pengaruh darinya.

Pada tahun 1920, Sukarno kuliah di ITB. Dia mulai mengikuti kegiatan luar sekolah, sering berpidato, menyerukan orang-orang melawan kolonialisme Belanda. Pidatonya sangat mengesankan, populer dan sangat provokatif, banyak orang sengaja datang dari jauh demi mendengarkan pidatonya. Pemerintah kolonial Belanda mulai takut sama dia, melarang dia berpidato di tempat umum.

Tetapi, Sukarno yang masih muda tidak takut, sekali ada kesempatan, langsung melanjutkan kegiatan luarya dan berpidato. Tahun 1972, dia mendirikan Partai Naional Indonesia, mulai tidak kerja sama dengan pemerintah Kolonia Belanda. Akhirnya, dia ditangkap oleh pemerintah Kolonia Belanda. Karena dianggap membahayakan keamanan sosial, dijatuhkan hukuman 4 tahun penjara. Tetapi, atas tekanan dari luar negeri, dilepaskan lebih awal, setelah Sukarno bebas, semakin mendapat dukungan dari rakyat.


Comments